10 g wakame, potong-potong
800 ml air
2 sdm kecap Jepang
3 siung bawang putih, memarkan
30 g bawang Bombay, iris tipis
1 sdt merica hitam, memarkan agak halus
1 sdt garam
100 g daging dada ayam, iris tipis
150 g bayam Jepang/horenzo, potong 3 cm
Cara membuat:
- Rebus wakame bersama air, kecap, bawang putih, bawang Bombay, merica dan garam hingga mendidih dan lunak.
- Masukkan irisan daging ayam, didihkan hingga matang.
- Tambahkan daun bayam, aduk hingga layu.
- Angkat, sajikan hangat.